Sueger Camp 2018 di Taman Botani Sukorambi Jember


Sueger Camp 2018 di Taman Botani Sukorambi Jember - Perkawanan di mana pun sebaiknya seperti bunga, meninggalkan wangi. Mengingat wanginya saja. Di antara keindahan dan keramahan Taman Botani Sukorambi para peserta Sueger Camp 2018 mengukir tawa, melepas kangen, membuat cerita baru. Cerita yang akan kami abadikan dalam tulisan kami.

Sueger Camp 2018 di Taman Botani Sukorambi Jember
Sueger Camp 2018 di Taman Botani Sukorambi Jember

Menjelajahi Taman Botani Sukorambi yang luasnya 12 hektar ini seperti tak ada habisnya. Setelah Kebun Edukasi Hidroponik, Bunny and Friends Village, dan Kafe Tebing, kami pun sampai ke Taman Payung dan Anggrek.

Sueger Camp 2018 di Taman Botani Sukorambi Jember - Perkawanan di mana pun sebaiknya seperti bunga, meninggalkan wangi. Mengingat wangin...

Menjelajahi Taman Botani Sukorambi Jember


Menjelajahi Taman Botani Sukorambi Jember - Tahun 2018 ini bisa saya bilang tahun yang paling jarang saya berkumpul bersama teman-teman bloger. Karena tahun ini saya bertekad untuk menyelesaikan novel Babad Kopi Parahiyangan yang prosesnya telah berjalan tahun kelima. Tiap proses yang intens selalu menuntut pengorbanan, jadi saya memutuskan untuk mengurangi aktivitas ngeblog saya demi menyelesaikan novel. Alhamdulillah akhir bulan Juli selesai sudah novel tersebut.

Menjelajahi Taman Botani Sukorambi Jember
Menjelajahi Taman Botani Sukorambi Jember

Energi yang saya habiskan untuk menulis novel dengan saksama sejak awal tahun begitu besar sampai rasanya saya sangat kelelahan. Saya pikir, saya butuh refreshing dan berkumpul bersama teman-teman narablog. Ketika ada pembukaan pendaftaran Sueger Camp 2018 tanpa pikir panjang, saya mendaftar. Alhamdulillah saya terpilih.

Menjelajahi Taman Botani Sukorambi Jember  - Tahun 2018 ini bisa saya bilang tahun yang paling jarang saya berkumpul bersama teman-teman ...

Pertanyaan-pertanyaan Seputar Sastra yang Menggelisahkan

Talkshow Pekan Sastra Komhuk UNPAS HMI dengan tema 'Mengarungi Samudera Sastra di Era Milenial'
Talkshow Pekan Sastra Komhuk UNPAS HMI dengan tema 'Mengarungi Samudera Sastra di Era Milenial'

Dinamika pemikiran anak muda umumnya pada zaman sekarang selalu menarik perhatian saya. Entah itu yang masih duduk di bangku SMA ataupun yang tengah bergelut dengan dunia mahasiswa. Maka ketika seorang mahasiswa dari Komhuk UNPAS bernama Rama menghubungi saya untuk menjadi pembicara di acara talkshow pekan sastra yang diadakan oleh Himpunan Mahassiswa Islam (HMI) saya langsung tertarik apalagi tema yang diusung adalah mengarungi samudera sastra di era milenial.

Talkshow Pekan Sastra Komhuk UNPAS HMI dengan tema 'Mengarungi Samudera Sastra di Era Milenial' Dinamika pemikiran anak muda ...

Mengarungi Samudera Milenial Dengan Sastra


Fungsi sastra adalah untuk melembutkan hati. -Ahmad Tohari-

Mengarungi samudera sastra di era milenial. Ketika tema itu disodorkan pada saya ada dua pertanyaan yang membesit: mengapa samudera sastra? Sastra seolah menjelma lautan lepas tak bertepi. Sedang bagi saya sendiri, sastra menjelma perahu, kendaraan menjelajahi lautan kehidupan dan banjir informasi. Lalu pertanyaan lain adalah apa fungsi sastra di era milenial?

Mengarungi Samudera Milenial Dengan Sastra
Mengarungi Samudera Milenial dengan Sastra 

Fungsi sastra adalah untuk melembutkan hati.   -Ahmad Tohari- Mengarungi samudera sastra di era milenial. Ketika tema itu disodorkan ...

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember


Tembakau, emas hijau yang mengesankan sejak budidaya perkebunan lalu diangkut ke gudang pengeringan sehingga berwarna cokelat berkilau sampai gudang pengolahan membuatnya mengeluarkan pesonanya yang lain: aroma. Yang tersisa adalah cita rasa. Bagaimana proses tembakau sehingga rasanya mengemuka? Inilah catatan ketiga saya tentang jelajah tembakau, petualangan di pabrik cerutu BIN CIGAR, Jember.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember

Dari Jenggawah, kami berpindah tempat ke pabrik pembuatan cerutu BIN CIGAR atau Boss Image Nusantara di Jl. Brawijaya No.3, Krajan, Jubung, Sukorambi, Kabupaten Jember, Jawa Timur.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Boss Image Nusantara

Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR 
Kami disambut Pak Imam yang ramah dan mudah tertawa. Beliau adalah manajer BIN CIGAR yang mempersilakan kami masuk ke dalam ruangan dengan meja bundar dan layar TV besar. Di sebuah sudut terdapat display cerutu beraneka ragam. Boslucks, Havana Collections, Don Agusto, Cigar, Monlicht, El Nino, C99, Merubetiri, Robusto, Corona, Sumatera, dan Half Corona berjejer rapi di meja. Sederet nama tersebut merek-merek yang asing bagi saya. Ya, memang saya tidak akrab dengan cerutu. Namun ada sebuah buku yang mencuri hati saya berjudul Tobacco Man. Ingin rasanya saya sambar saja buku itu namun saya berhasil mengurungkan niat.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Produk BIN CIGAR

Pak Imam mengajak kami bergeser sedikit ke depan yang merupakan ruangan produksi cerutu. Lagi-lagi saya menyaksikan para perempuan bekerja. Perempuan-perempuan tangguh tersebut mengingatkan saya pada salah satu novel tentang kretek.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Produk BIN CIGAR

Filling dan Binding – Proses Pengisian Cerutu dan Mengikatnya
Ruangan yang tidak terlalu besar itu terbagi menjadi dua, tempat binding dan wrapping. Para ibu bekerja sembari duduk di kursi menghadap meja yang penuh daun tembakau kering.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses filling cerutu

Binding, sepemahanan saya adalah proses pengisian cerutu kemudian mengikatnya. Jadi cerutu itu dibagi tiga bagian yaitu filler, binder, dan wrapper. Filler merupakan isi cerutu, sementara binder adalah pengikatnya. Seorang ibu meraih beberapa daun tembakau yang telah dipotong dua. Lembar-lembar itu disusun sedemikian rupa. Selembar potongan ditaruh di atas talenan, dirapihkan sebentar. Lembar-lembar daun tadi ditaruh di ujung daun pengikat kemudian digulung perlahan. Telaten ia menggunting ujung cerutu setengah jadi itu hingga ukuran tertentu menggunakan penggaris kayu. Salah satu ujungnya dilem berbahan dasar tepung roti dicampur air. Menurut Pak Imam, cerutu ini tanpa bahan pengawet dan alami seluruhnya.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses binding cerutu

Wrapping – Membukus Cerutu
Daun tembakau yang sudah berbentuk cerutu dioper ke bagian wrapping untuk proses pembungkusan. Pak Imam menawari siapa saja untuk mencoba wrapping. Saya dengan senang hati mengajukan diri.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses wrapping cerutu

Begini caranya membungkus cerutu. Pertama, melekatkan daun di atas talenan kayu. Daun tembakau yang agak basah itu diratakan dengan jari, seperti mengelus. Kedua, dengan gilingan kecil daun tembakau ditekan urat-uratnya agar tidak menonjol. Ketiga, potong sekeliling tepinya menggunakan pisau bulat. Saking tajamnya tidak perlu memberi tekanan pada pisau juga agar tidak robek. Keempat, gulung cerutu setengah jadi dengan daun pembungkus. Sisa daun dipelintir kemudian digunting. Terakhir, tempel ujung cerutu dengan potongan daun dan ratakan dengan jari. Membuat cerutu itu mesti pakai hati, kelembutan, dan ketelitian agar terbentuk cita rasa.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses drying cerutu

Bahan baku cerutu bagian filler, binder, dan wrapper ternyata berbeda-beda. Tergantung tumbuhnya daun di atas, bawah, atau tengah. Kombinasi bagian daun tersebutlah yang menciptakan rasa dan aroma pada cerutu apakah berat atau ringan. Sayangnya saya tidak sempat bertanya lebih jauh mengenai itu.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses drying cerutu

Tibalah saatnya cerutu-cerutu itu masuk ke tempat drying, semacam oven besar. Ketika saya membuka alat tersebut, nampaklah barisan cerutu mirip sosis berwarna keemasan. Setelah itu masuk ke bagian quality control untuk mengecek kualitas dan kepadatannya. Tangan-tangan profesional yang mampu membedakan mana cerutu baik dan kurang hanya dengan menyentuhnya. Hebat!

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses quality control cerutu

Pemasangan Merek dan Pengemasan
Bagian terakhir dari produksi cerutu adalah pemasangan merek dan pengemasan. Cerutu-cerutu dipotong lagi sesuai ukuran standar lalu dipasangi label secara manual. Bekas potongan cerutu tidak dibuang melainkan diproses lagi. Cerutu berlabel keemasan masuk ke kotak-kotak kayu tergantung ukurannya.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Proses pemasangan merek dan pengemasan cerutu

Kemasannya elegan dan ekslusif sehingga tak heran kalau harga satuan cerutu itu Rp50.000,- bahkan lebih. Ada satu produk paling lux yang mana pemesannya dapat menyantumkan nama dibandrol 4,5jt rupiah! Satu paket berisi 10 cerutu besar dan 10 cerutu sedang dengan korek khusus. Istimewanya lagi pemotong ujung cerutu.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Cerutu BIN CIGAR paling ekslusif seharga 4,5jt rupiah

“Nyerutu itu penuh gaya dan estetika,” seloroh Pak Imam kepada saya dan peserta Sueger Camp 2018 diakhiri tawa khas beliau yang renyah.

Jelajah Tembakau 3: Pabrik Pembuatan Cerutu BIN CIGAR Jember
Pak Imam sedang menghisap cerutu

Kang Geri, sahabat saya, mencoba menghisap cerutu. Pak Imam cekatan membimbing. Ujung cerutu yang bulat dipotong sedikit dari sanalah konsumen menghisap cerutu. Tangan Kang Geri membakar ujung lain cerutu menggunakan korek yang bentuknya mirip alat pembakar untuk membuat Creme Brulee, bedanya ini berwarna silver dan emas. Cantik sekali.

Nyerutu tidak sama dengan merokok. Pada rokok, asap dihisap dalam memasuki rongga dada atau lewat hidung, sedang nyerutu hanya dikumur di mulut. Cerutu rasanya lebih pekat dan kuat. Makanya jarang ada orang yang menghabiskan cerutu dalam sekali waktu. Cerutu memang awet buat disimpan. Konon semakin lama diperam semakin enak rasanya.  
Cerutu BIN CIGAR ini kualitasnya sekelas cerutu Kuba dan sudah mendunia. Konsumennya tidak hanya berasal dari pasar lokal juga pasar mancanegara seperti Malaysia, Jepang, Jerman, Turki, Slovakia, dan Siprus.

Penasaran dan ingin melihat sendiri proses pembuatan cerutu? Kamu bisa langsung datang ke BIN CIGAR karena pabrik ini membuka wisata edukasi cerutu satu-satunya di dunia. Bahkan Kuba sekalipun tidak pernah memperlihatkan proses pembuatan cerutu kepada konsumennya! 


Saat ini di samping laptop saya buku Tobacco Man menjadi teman menulis jelajah tembakau di Jember. Ya, akhirnya buku ini berjodoh dengan saya dengan cara yang paling masuk akal yaitu hadiah dari Blogger Jember dan BIN CIGAR. Entah mengapa, buku itu seolah menguarkan paduan aroma unik antara teh, bunga, cengkih, dan tembakau kering. Aroma yang akan selalu mengingatkan saya pada perjalanan menakjubkan menyusuri jejak emas hijau.

Tembakau, emas hijau yang mengesankan sejak budidaya perkebunan lalu diangkut ke gudang pengeringan sehingga berwarna cokelat berkilau s...

Jelajah Tembakau 2: Gudang Pengeringan dan Gudang Pengolahan Tembakau Jember

Jelajah Tembakau 2: Gudang Pengeringan dan Gudang Pengolahan Tembakau Jember
Di antara daun-daun tembakau


Segala sesuatu yang bernilai di dunia ini selalu diidentikan dengan emas. Tak heran kalau kopi mendapat julukan emas hitam dan tembakau disebut emas hijau. Saya baru benar-benar menyadari kebernilaian tembakau sebab perjalanan ke Jember, September lalu. Sebelumnya saya telah bercerita tentang budidaya perkebunan tembakau Koperasi Agrobisnis Tarutama Nusantara di Ajung, Kabupaten Jember. Jelajah tembakau berlanjut dari gudang pengeringan ke gudang pengolahan, dan terakhir pabrik pembuatan cerutu BIN CIGAR.

Di antara daun-daun tembakau Segala sesuatu yang bernilai di dunia ini selalu diidentikan dengan emas. Tak heran kalau kopi mendapa...

5 Tips Belajar Bermain Gitar untuk Pemula


5 Tips Belajar Bermain Gitar untuk Pemula
5 Tips Belajar Bermain Gitar untuk Pemula

Hobi dan koleksi adalah dua topik yang sangat menarik untuk diperbincangkan. Banyak sekali jenis hobi mulai dari hobi olahraga, musik, film, dan lain sebagainya. Setiap orang pasti memiliki ketertarikan dan hobi masing-masing yang tidak bisa dipaksakan oleh siapa pun juga karena murni muncul dari diri sendiri.

5 Tips Belajar Bermain Gitar untuk Pemula Hobi dan koleksi  adalah dua topik yang sangat menarik untuk diperbincangkan. Banyak seka...

Paxel Jasa Ekspedisi Sameday Delivery, Bikin Paketmu Selamat Harga Hemat!


Paxel Jasa Ekspedisi Sameday Delivery, Bikin Paketmu Selamat Harga Hemat! - Sejak tahun 2014, saya dan Eva membuat program Membaca Nusantara. Program sederhana dari komunitas Twins Universe yang kami bentuk di ranah literasi. Begini programnya: kami membagikan buku-buku fiksi dan nonfiksi pada perpustakaan umum di seluruh Indonesia. Kami bekerja sama dengan beberapa penerbitan dan seringkali kami membeli buku dengan kocek sendiri.

Paxel Jasa Ekspedisi Sameday Delivery, Bikin Paketmu Selamat Harga Hemat!
Paxel Jasa Ekspedisi Sameday Delivery, Bikin Paketmu Selamat Harga Hemat! 

Persoalan penyediaan buku bukanlah hal terberat melainkan mengirimkan paket yang bisa sekardus dengan berat lumayan itu peernya. Meskipun permintaan buku banyaknya untuk anak-anak sementara ketersediaan lebih condong ke buku remaja dan dewasa. Karena proposal yang masuk dari seluruh Nusantara, tak jarang saya dan Eva kekurangan biaya untuk pengiriman paket. Alhasil perpustakaan-perpustakaan sering kali mesti menunggu beberapa waktu sampai saya dan Eva punya biaya. Dari sini kami semakin menyadari bahwa minat baca di Indonesia nggak kecil seperti yang digadang-gadang selama ini. Distribusi buku bacaan dan ketersediaan buku sesuai umurlah kuncinya.

Paxel Jasa Ekspedisi Sameday Delivery , Bikin Paketmu Selamat Harga Hemat! - Sejak tahun 2014, saya dan Eva membuat program Membaca Nusan...

Film 3 Dara 2: Male Chauvinist Vs Kesetaraan Gender


Kesuksesan sebuah film bisa sangat menggoda bagi para kreatornya untuk membuat sekuel film tersebut. Beban film sekuel sendiri lebih berat dari pada film lepas biasa, setidaknya menurut saya. Begitu juga dengan 3 Dara (2015) yang diproduksi MNC Picture yang pada bulan Oktober 2018 kembali merilis 3 Dara 2 dengan mengganti sutradaranya dari Ardy Octaviand menjadi Monty Tiwa. Melihat trade record kedua sutradara itu bisa dikatakan spesialis film komedi sangat cocok dengan genre film 3 Dara ini.

Film 3 Dara 2: Male Chauvinist Vs Kesetaraan Gender
Poster Film 3 Dara 2 (sumber MNC Picture)

Kesuksesan sebuah film bisa sangat menggoda bagi para kreatornya untuk membuat sekuel film tersebut. Beban film sekuel sendiri lebih bera...

Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus!

Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus!
Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus!


Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus! - Setiap orang punya rumah dan mobil impian. Yang namanya impian itu datangnya bisa dari kecil, nggak berubah sampai sekarang, atau berubah seiring perkembangan hidup kita. Coba ceritakan bagaimana rumah dan mobil impianmu sama saya. Saya bisa jamin pasti berbeda dengan saya atau orang lain. Namun ada juga benang merahnya seperti rumah yang akses jalannya bagus, dekat dengan berbagai fasilitas, dan kalau bisa dekat dengan tempat bekerja. Dan mobil tentunya sangat erat kaitannya dengan rumah, entah untuk pergi ke tempat kerja atau kebutuhan lain seperti rekreasi.

Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus! Drive Home Expo 2018, Temukan Rumah dan Mobil Impianmu Sekaligus!...

Kelas Keuangan Kedai Kopi Dasar 5758 Coffee Lab: Fondasi Stabilitas Bisnis Kopi

Kelas Keuangan Kedai Kopi Dasar 5758 Coffee Lab
Kelas Keuangan Kedai Kopi Dasar 5758 Coffee Lab

Di kota tempat saya tinggal, Bandung, kedai-kedai kopi bertumbuh setiap bulannya. Hampir setiap lokasi strategis ada kedai kopi, seperti tempat wisata, perkantoran, sekolah, dan kampus. Bahkan di lokasi-lokasi yang kurang populer sekalipun orang-orang bertaruh membangun kedai kopi. Sebagian kedai kopi berumur panjang sedang sebagian lagi bak kecambah layu. Kalau saya bandingkan, rasa kopinya sama-sama nikmat. Lalu apa yang membedakan keduanya? Tentu ada berbagai faktor namun faktor terbesar adalah manajemen keuangan kedai sebagai fondasi stabilitas bisnis kopi terabaikan.

Kelas Keuangan Kedai Kopi Dasar 5758 Coffee Lab Di kota tempat saya tinggal, Bandung, kedai-kedai kopi bertumbuh setiap bulannya. Ham...

Cupping for Professional Class 5758 Coffee Lab: Memahami Metode Uji Cita Rasa dan Tata Evaluasi Kualitas Kopi

Cupping for Professional Class 5758 Coffee Lab
Cupping for Professional Class 5758 Coffee Lab

Saya selalu dibuat kagum oleh orang-orang yang memahami kopi. Entah itu petani yang membudidayakan tanaman kopi hingga pengolahan pasca panen, roaster yang menyangrai biji kopi hijau hingga berbagai tingkatan sangrai, para barista yang menyajikan kopi baik manual brew atau espresso based, orang-orang yang berkecimpung di manajemen bisnis kopi, dan para pencicip cita rasa kopi profesional yang ikut andil menentukan harga kopi.

Cupping for Professional Class 5758 Coffee Lab Saya selalu dibuat kagum oleh orang-orang yang memahami kopi. Entah itu petani yang me...

UMAMI Cita Rasa Dasar Kelima dan Penggunaan MSG


UMAMI Cita Rasa Dasar Kelima dan Penggunaan MSG
Bala-bala alias bakwan salah satu makanan favorit Evi

Sebutkan 3 makanan favoritmu? 1... 2... 3... oke! Nah, sekarang giliran saya, ya. 3 makanan favorit saya adalah sambal goreng kentang, bala-bala (bakwan), dan mie bakso. Saya memang penggila makanan pedas dan gurih sejak kecil. Seperti yang kita tahu, makanan gurih hampir semua mengandung MSG atau Mono Sodium Glutamate yang dewasa ini sering dipertanyakan apakah sehat atau justru penyebab berbagai penyakit.

Bala-bala alias bakwan salah satu makanan favorit Evi Sebutkan 3 makanan favoritmu? 1... 2... 3... oke! Nah, sekarang giliran saya,...

Tren Model Rambut Wanita Tahun 2018

Tren Model Rambut Wanita Tahun 2018
Tren Model Rambut Wanita Tahun 2018
(Sumber gambar https://www.pexels.com/photo/woman-wearing-white-long-sleeved-shirt-973401/)


Bosan dengan model rambut yang itu-itu saja? Ada baiknya di penghujung tahun 2018 ini kamu mengganti potongan rambut kamu agar terlihat lebih fresh. Nah, agar kamu terinspirasi, berikut ini ada contoh model rambut wanita yang sedang tren di tahun 2018.

Check this out!

Tren Model Rambut Wanita Tahun 2018 (Sumber gambar  https://www.pexels.com/photo/woman-wearing-white-long-sleeved-shirt-973401/) Bo...

Pawai Obor Jakarta Asian Para Games 2018 Menggelorakan Ibukota

Pawai Obor Jakarta Asian Para Games 2018 Menggelorakan Ibukota
Pawai Obor Jakarta Asian Para Games 2018 Menggelorakan Ibukota

Api abadi Mrapen tiba di Ibukota Jakarta hari minggu pagi tanggal 30 September 2018. Embun dan kabut cepat tersibak di kota super sibuk yang tak mengenal istirahat. Pukul 06.00 WIB sesaat sebelum matahari tropis bersinar garang, saya, Eva, dan kawan-kawan tiba di balaikota untuk menyaksikan peristiwa bersejarah: pawai obor Jakarta Asian Para Games 2018.

Pawai Obor Jakarta Asian Para Games 2018 Menggelorakan Ibukota Api abadi Mrapen tiba di Ibukota Jakarta hari minggu pagi tanggal 30 ...

Pawai Obor Pangkalpinang Asian Para Games 2018, Nyalakan Semangat Untuk Indonesia

Pawai Obor Pangkalpinang Asian Para Games 2018
Pawai Obor Pangkalpinang Asian Para Games 2018

Hold my hands all ya' people
Listen to the sound
Song of victory

Live it up
Be the world's inspirations
Show the beauty who you really are

Breaking down all the discriminations
Together we stand till the end

Gaung Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang masih terngiang-ngiang hingga sekarang. Betapa bahagia dan bangga melihat atlet Indonesia berlaga di lapangan. Seraya menyimak di balik layar gawai, diam-diam saya berdoa ingin berpatisipasi di event internasional kelanjutannya yaitu Asian Para Games 2018. Doa saya terkabul. Saya bisa lebih aktif di Asian Para Games 2018 mulai dari mengikuti pawai obor Pangkalpinang.

Pawai Obor Pangkalpinang Asian Para Games 2018 Hold my hands all ya' people Listen to the sound Song of victory Live it ...

5 Aksesoris Fashion Pria Ini Bikin Kamu Tampil Berkarakter Dan Menarik


Mengetahui dan mengikuti tren fashion pria terbaru barangkali menjadi idaman sebagian pria. Saya sebagai cewek juga penginnya begitu, sih. Tapi... ada tapinya, nih, mengikuti tren terus-menerus itu punya beberapa syarat. Mulai dari persiapan dana, cocok atau enggak sama badan kita, dan kadang tanpa sadar menghilangkan karakter diri.

5 Aksesoris Fashion Pria Ini Bikin Kamu Tampil Berkarakter Dan Menarik
5 Aksesoris Fashion Pria Ini Bikin Kamu Tampil Berkarakter Dan Menarik 
Sumber Pixabay - StartupStockPhotos

Karakter itu penting loh, di dunia fashion. Baik buat pria atau wanita. Etapi artikel kali ini saya cuma mau bahas fashion pria aja ya, teman-teman. Balik lagi ke tema utama, jadi di tengah riuh-rendahnya dunia fashion yang pertama harus kita sadari adalah karakter style kita. Tanyakan sama diri sendiri 'apa yang nyaman kamu kenakan?’

Mengetahui dan mengikuti tren fashion pria terbaru barangkali menjadi idaman sebagian pria. Saya sebagai cewek juga penginnya begitu, s...

Pasti Dikasih Lebih Dari PRUlink Generasi Baru Dan PRUlink Syariah Generasi Baru

Pasti Dikasih Lebih Dari PRUlink Generasi Baru Dan PRUlink Syariah Generasi Baru
Teh Nia, Teh Erry, Evi, Teh Ima, dan Eva

Saya paling gemas kalau ada teman yang curhat soal masalah keuangan gara-gara sakit terus masuk rumah sakit dan habis biaya besar. Sebagai freelancer dan punya teman-teman seprofesi, saya termasuk bawel buat mengingatkan mereka bikin asuransi. Minimal asuransi kesehatan. Bukan, bukan mendoakan mereka sakit. Yang namanya hidup nggak bisa selalu bagaikan air yang mengalir atau bak daun yang diterbangkan angin. Kita harus punya persiapan dalam segala kondisi!

Teh Nia, Teh Erry, Evi, Teh Ima, dan Eva Saya paling gemas kalau ada teman yang curhat soal masalah keuangan gara-gara sakit terus m...

Cara Menyenangkan Anak yang Wajib Dicoba Para Orang Tua


Orang tua adalah role mode (contoh) bagi anak-anak sejak berada di lingkungan terkecilnya yaitu rumah. Apa yang dilakukan atau kebiasaan apa pun yang sering dipraktikkan oleh orang tua akan direkam oleh anak dan dijadikan sebagai acuan dalam bersikap, bertingkah laku, mengambil keputusan, dan lain sebagainya. Apabila orang tua sering mengajarkan anak nilai-nilai kebaikan, maka anak pun akan tumbuh menjadi anak yang baik.

Cara Menyenangkan Anak yang Wajib Dicoba Para Orang Tua
Cara Menyenangkan Anak yang Wajib Dicoba Para Orang Tua - Sumber Pixabay Free-Photos

Menumbuhkan nilai-nilai dalam diri seorang anak tidak bisa dilakukan sekejap. Harus berkesinambungan dan sabar. Agar nilai-nilai tertanam di anak, baik orang tua maupun anak harus dalam kondisi bahagia. Namun bukan berarti memanjakan anak juga. Ciptakan suasana yang intim dan menyenangkan. Setidaknya kamu harus meluangkan waktu untuk menyenangkan anak. Tidak perlu mahal dan ribet, ada cara-cara sederhana yang akan membuat anak merasa lebih bahagia dan merasa diperhatikan. Misal;

Orang tua adalah role mode (contoh) bagi anak-anak sejak berada di lingkungan terkecilnya yaitu rumah. Apa yang dilakukan atau kebiasaan...

Tips Menjalani Semua Peran Kehidupan dengan Bahagia


Tips Menjalani Semua Peran Kehidupan dengan Bahagia - Sadar nggak sih kalau kita sebagai manusia harus menjalani berbagai peran kehidupan? Misalnya nih, peran sebagai diri sendiri yang unik dan mandiri, sebagai orang tua, anak, kakak, adik, sepupu, keponakan, sahabat, kekasih, suami, istri, atasan dan bawahan di tempat kerja, sebagai wirausahawan, atau peran profesi lainnya. Semua peran itu meminta perhatian, 100%! Suka stres sendiri nggak sih memenuhi berbagai peran tersebut padahal badan kita cuma satu? Kunci utamanya kita mesti sehat jasmani dan rohani.

Tips Menjalani Semua Peran Kehidupan dengan Bahagia
Tips Menjalani Semua Peran Kehidupan dengan Bahagia  

Tips Menjalani Semua Peran Kehidupan dengan Bahagia - Sadar nggak sih kalau kita sebagai manusia harus menjalani berbagai peran kehidupan...

Jelajah Tembakau I: Budidaya Perkebunan Tembakau di Ajung, Kabupaten Jember

Dua tahun saya memimpikan untuk menginjakkan kaki ke Jember. Alasannya karena di sana ada Puslit Kakao dan Kopi yang menyimpan sejarah panjang berkenaan kopi. Sejak meriset kopi buat kebutuhan novel, saya jadi tahu bahwa kopi arabika tetap bertahan di Jember kala hama karat daun menyerang dan memusnahkan hampir semua tanaman kopi di Nusantara.

Jelajah Tembakau I: Budidaya Perkebunan Tembakau di Ajung, Kabupaten Jember
Jelajah Tembakau I: Budidaya Perkebunan Tembakau di Ajung, Kabupaten Jember


Dua tahun saya memimpikan untuk menginjakkan kaki ke Jember. Alasannya karena di sana ada Puslit Kakao dan Kopi yang menyimpan sejarah pa...

Cara Menaklukan Hati Calon Mertua Dengan Amanda Brow


Cara Menaklukan Hati Calon Mertua Dengan Amanda Brow - Banyak yang curhat sama saya soal kehidupan percintaan. Padahal saya bukan psikolog atau konsultan. Cuma modal telinga yang siap mendengarkan dan mata yang memperhatikan. Caile! Masalah yang sering kali terungkap adalah gimana cara menaklukan hati calon mertua?

Cara Menaklukan Hati Calon Mertua Dengan Amanda Brow
Cara Menaklukan Hati Calon Mertua Dengan Amanda Brow (Sumber gambar Pixabay: ibrahimcataltr)

Cara Menaklukan Hati Calon Mertua Dengan Amanda Brow - Banyak yang curhat sama saya soal kehidupan percintaan. Padahal saya bukan psikolo...

Bertahan di Dunia Bisnis Online, Kuasai Tren E-Commerce dan Pembukuan Penjualan


Sudah lama saya dan Eva tertarik membuka bisnis online tapi kami lebih banyak ragu daripada yakinnya. Kalau mendengar teman-teman yang sudah sukses memang menggiurkan. Ditambah lagi dengan perkembangan dunia digital yang makin cadas. Semua-semua sekarang belanja online, nggak di kota besar nggak di daerah. Bertumbuhnya market place melahirkan pelaku-pelaku UKM. Risikonya persaingan tambah sengit dan katanya ‘berdarah-darah’.

Bertahan di Dunia Bisnis Online, Kuasai Tren E-Commerce dan Pembukuan Penjualan
Bertahan di Dunia Bisnis Online, Kuasai Tren E-Commerce dan Pembukuan Penjualan 

Sudah lama saya dan Eva tertarik membuka bisnis online tapi kami lebih banyak ragu daripada yakinnya. Kalau mendengar teman-teman yang s...

Drama Korea Beethoven Virus, Jatuh Bangun Menggenggam Nilai-nilai Kebahagiaan Hidup


“Apa kau bahagia? Tentu, aku tahu. Ada banyak jenis orang. Orang yang merasa uanglah yang terbaik di dunia. Orang yang menerima hanya makan nasi dengan selembar kimchi. Orang yang mengirim semua tabungannya ke orang miskin di Ethiopia, jadi mereka bisa tidur dengan pikiran tenang. Mereka semua berbeda. Tidak ada yang benar atau salah. Hidup dengan nilai-nilaimu. Jadi, Kang Gun Woo, dengan nilai-nilaimu saat ini apakah kau bahagia?”

Drama Korea Beethoven Virus, Jatuh Bangun Menggenggam Nilai-nilai Kebahagiaan Hidup
Drama Korea Beethoven Virus, Jatuh Bangun Menggenggam Nilai-nilai Kebahagiaan Hidup 

“Apa kau bahagia? Tentu, aku tahu. Ada banyak jenis orang. Orang yang merasa uanglah yang terbaik di dunia. Orang yang menerima hanya mak...

Kurbanesia Menjawab Panggilan Zaman Memenuhi Seruan Kemanusiaan

Kurbanesia Menjawab Panggilan Zaman Memenuhi Seruan Kemanusiaan
Kurbanesia Menjawab Panggilan Zaman Memenuhi Seruan Kemanusiaan

Kalau saya jalan-jalan ke swalayan atau minimarket, saya akan menemukan sebuah tabung transparan berlogo Dompet Dhuafa. Barangkali kamu juga pernah. Tabung transparan itu bukan sekadar tabung karena dari sana seolah ada panggilan untuk berbagi. Merogoh kocek dan menyelipkan uang adalah reaksi wajar. Bukan masalah besar atau kecil uang kita keluarkan yang terpenting justru keikhlasan hati. Keikhlasan itu tidak dapat kita ukur melainkan hanya Allah saja yang Maha Mengetahui.

Kurbanesia Menjawab Panggilan Zaman Memenuhi Seruan Kemanusiaan Kalau saya jalan-jalan ke swalayan atau minimarket, saya akan menemuk...